SUMENEP – Penyidik Polres Sumenep terus mendalami kasus dugaan pencabulan di salah satu SMAN di Kota Keris yang terjadi pada Selasa (7/2). Hingga kemarin (14/2), ada delapan saksi yang dipanggil untuk dimintai keterangan. Satu di antaranya adalah siswa.
Lembaga pendidikan jenjang SMA sederajat di Kabupaten Bangkalan belum ada yang menerapkan program sistem kredit semester (SKS). Alasannya, pihak sekolah tidak ada yang siap.
Ratusan aparatur sipil negara (ASN) di Sampang menerima surat keputusan (SK) sebagai pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK), Rabu (8/6). Penyerahan SK kepada 131 ASN itu ditempatkan di SMKN 2 Sampang.