SAMPANG – Kapal motor (KM) Trunojoyo milik Pemkab Sampang tidak berlayar. Sebab, armada itu sudah lama rusak. Kapal tersebut kini berada di perairan Kelurahan Banyuanyar, Kecamatan Kota Sampang.
Politeknik Negeri Madura (Poltera) menggelar audiensi dan penandatanganan memorandum of understanding (MoU) dengan Pemkab Sumenep. Kegiatan tersebut berlangsung di Hall Gedung B Poltera, Kecamatan Camplong, Selasa (6/9).