Selain menggelitik kejaksaan, Direktur Lembaga Bantuan Hukum Pusat Advokasi Masyarakat Nusantara (LBH Pusara) M. Alfian menyentil kinerja kepolisian. Dia mengungkap dugaan jual beli hukum di Polres Pamekasan.
Setelah menerima pelimpahan dari Polda Jatim, Satreskrim Polres Pamekasan langsung menyelidiki kasus dugaan penggelapan dana PKH dan BPNT di Desa Tamberu,